Peserta Paramotor bersiap melakukan pendaratan di Lapangan Desa Sraten , Kabupaten Semarang, Minggu (18/9).
- Ini Pengendali Banjir di Semarang
- Pohon Pisang Berfungsi Sebagai Rambu Jalan
- Jumat Berkah, Polsek Tegal Selatan Peduli Warga
Baca Juga
Kejuaraan gantole kembali digelar di Gunung Telomoyo setelah rehat dua tahun akibat pandemi Covid-19.
Menurut Humas dan Koordinator Media Piala Telomoyo VI, Tagor Siagian, Acara kejuaraan gantole nasional ini diikuti sekitar 44 pilot (atlet olahraga dirgantara) dari sembilan provinsi.
Piala Telomoyo VI di Gunung Telomoyo, Kecamatan Banyubiru, Ambarawa, Kabupaten Semarang tersebut diselenggarakan dari 12-18 September 2022.
- Pembagian Sembako di Tengah Laut
- Kali Baru Dipenuhi Eceng Gondok
- Masjid Baiturrahman Semarang Tiadakan Salat Idul Adha