Peringatan Hari Bhayangkara

Polisi Wanita (Polwan) beraksi menaiki motor gede (moge) dengan berdiri diatasnya saat acara Peringatan Hari Bhayangkara ke-77 di Kawasan Simpang Lima Semarang, Sabtu (1/7).


Beragam acara ditampilkan salah satunya kirab kebangsaan dengan parade budaya dari 35 Kabupaten/Kota se-Jateng dari 35 Polres dan Polresta se-Jawa Tengah.