Sejumlah warga terdiri dari ibu rumah tangga dan para pelajar berlatih memadamkan api di depan Kantor Kelurahan Miroto, Kawasan Seteran Semarang, Kamis(15/6).
- Bermain Air Di Tepi Perlintasan Kereta Tanpa Palang Pintu
- Aksi Seni Festival Lima Gunung 2021
- Gerbang Pecinan Semarang Diperbaiki
Baca Juga
Meski terlihat takut saat mencoba memadamkan kobaran api dengan menggunakan karung basah. Sejumlah ibu-ibu tetap semangat mengikuti simulasi tersebut. Simulasi penanggulangan pemadaman kobaran api oleh petugas dari BPBD Jateng.
- Pentas Teatrikal Memukau: Pagelaran Mahakarya Gua Kreo
- PPKM Darurat Di Semarang
- Taman Hutan Kota Semarang: Taman Indonesia Kaya