Aktivitas penumpang kereta api dengan petunjuk rapid test antigen di Stasiun Tawang Semarang, Rabu (9/3).
- Komitmen Polres Purbalingga Amankan Sarana dan Prasarana Natal Dan Tahun Baru
- Pelancong Menikmati Liburan Lebaran Dengan Aman Dan Tenang Di Boyolali
- Daur Ulang Sampah Pendukung Kreativitas
Baca Juga
Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Investasi Luhut B Pandjaitan menjelaskan, Pemerintah melonggarkan aturan perjalanan domestik. Para pelaku perjalanan domestik baik yang menggunakan transportasi udara, laut maupun darat yang sudah melakukan vaksinasi kedua dan lengkap, kini tidak perlu menunjukkan bukti tes antigen maupun PCR negatif.
- Kapolri Pantau Arus Balik di Stasiun Tawang, Ingin Para Pemudik Gunakan Kereta Api
- Perubahan Nama Stasiun Tawang Semarang, PT KAI DAOP IV Sebut Ada Perjanjian dengan Perusahaan Periklanan