Gudang Arsip BNI46 Cabang Batang, terbakar, Kamis (14/3).
- Kecelakaan Truk Versus Carry, Satu Tewas
- Gubernur Jateng Ahmad Luthfi Tangani Kemiskinan, Ada Beragam Bantuan
- Gempa Mengguncang, Baby Volcano Grobogan Diserbu Ratusan Massa
Baca Juga
Beruntung, api yang berkobar sejak pukul 10.30 WIB tersebut berhasil dipadamkan dalam waktu kurang dari satu jam.
Menurut Ulul Azmi, Kepala Pelaksana tugas (Plt) Satpol PP dan Damkar Batang, dua unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan ke lokasi kejadian.
"Dengan respons yang cepat dan koordinasi yang baik, kami berhasil menguasai situasi dan memadamkan api," ujar Azmi di lokasi kejadian.
Sementara itu, penyebab pasti kebakaran masih dalam penyelidikan, dan pihak BNI 46 Cabang Batang belum memberikan keterangan resmi mengenai estimasi kerugian yang ditimbulkan.
- Tim Dinparta Dan Satpol PP Serbu Pujasera Demak
- Persebi Menang Banyak Saat AKBP Rosyid Hartanto Pimpin Pengamanan Laga Liga 4 Nasional
- Kapolres Boyolali Memberikan Apresiasi Terhadap Instansi Pendukung Operasi Ketupat Candi 2025