Sejumlah warga memberikan sedekah kepada sejumlah Bhiksu dan Bhiksu thudong yang melakukan perjalanan dari Thailand menuju Candi Borobudur saat menggelar tradisi Pindapata di Kawasan Pemuda Magelang, Rabu (31/5).
- Asyik Bermain Sepak Bola di RTH
- Dimenangkan Indonesia, Nonton Bareng Warga Dan Pemimpin Boyolali Pun Sukses
- Pemberian Vaksin Polio Terhadap Anak-anak
Baca Juga
Ritual Pindapata biasa dilakukan oleh para Bhiksu saat menjelang Hari Raya Tri Suci Waisak 2023. Tradisi Pindapata memiliki makna derma atau sedekah, para bhiksu akan turun ke jalan melewati trotoar sambil membawa patta atau semacam mangkok untuk menerima sedekah dari umat Buddha maupun masyarakat umum.
- Nyadran Di Sendang Sari Sironjang
- Pakta Integritas: Komitmen Polres Purbalingga Dalam Penerimaan Bakomsus
- Kirab Dugderan Tetap Meriah Di Tengah Renyai Hujan