Ratusan warga mendengarkan tausiyah saat akan pelaksanaan sholat tasbih di Masjid Jami Pekojan Semarang, Selasa (18/4).
- Pameran Mobil Semarang Ramai Dikunjungi
- Vaksinasi di Pesantren Al-Itqon Semarang
- Tiga Gereja Besar Purbalingga Telah Disterilisasi
Baca Juga
Pada malam ke-27 bulan suci Ramadan, Masjid ini dipadati warga yang berlomba-lomba menjemput keutamaan malam lailatul qadar. Dalam kesempatan itu para warga melakukan berbagai kegiatan ibadah untuk memperbanyak amalannya.
- Suasana Tahanan Polrestabes Semarang Saat Pandemi Covid-19
- Kunjungan RMOL ke Kantor Wali Kota Semarang
- Tradisi Labuhan Suro