Tradisi Kirab Malam Selikuran

Sinuhun PB XIII Hangabehi dan sejumlah abdi dalem mengikuti acara tradisi kirab malam selikuran di Kawasan Slamet Riyadi Surakarta, Selasa (11/4).


Acara kirab malam selikuran untuk menyambut malam duapuluhsatu pada bulan Ramadhan.