Anggota DPR RI dari fraksi PDIP Perjuangan, Tuti N Roosdiono mengajak generasi milenial tidak alergi politik.
- Komunitas Ulama Kampung Rejo Semut Ireng Sukoharjo Deklarasi Dukung Prabowo Gibran Menang Satu Putaran
- Prabowo-Gibran Unggul dalam PSU di Jepara
- Isu HAM Kembali Diangkat, Pemerintah Mentok Hadapi Prabowo
Baca Juga
"Milenial harus memahami dan mudeng terhadap pendidikan politik yang secara konseptual mempunyai andil dalam memperkokoh konstrusmi 4 pilar yaitu Pancasila, Bhineka tunggal ika, uud 45 dan NKRI," katanya dalam acara Sosialisasi 4 Pilar bersama Bawaslu di Hotel Balemong, Kabupaten Semarang.
Ia juha juga mengimbau pada seluruh element masyarakat mengamalkan 4 Pilar dalam sikap perilaku dan perbuatan.
Tuti juga mengingatkan bahwa pada pemilu kali ini banyak Hoax bertebaran. Ia minta masyarakat tidak mudah terhasut Hoax.
Narasumber lainnya, H Sunardi djoko Santoso menegaskan negara ibarat gedung yang kokoh harus ditopang pilar yang kuat.
Ia mengatakan 4 pilar adalah penyangga suatu bangunan (banhsa) yang tidak tergoyahkan ketika gelombang sunami dari pengaruh global masuk.
Di sisi lain, Prof Dr H Singgih menekankan perlunya kesadaran politik untk memakai hati nurani.
"Supaya jangan salah memilih dan waspada untuk mengikuti aturan-aturan dalam regulasi bawaslu," jelasnya.
- Berduet dengan PDIP, Ini Jawaban Ketua Golkar Purworejo
- Usulan DPD Geram Jawa Tengah Kepada KPU
- KSP: Pengesahan RUU KUHP, Babak Baru Kemajuan Indonesia sebagai Bangsa yang Berdaulat dan Beradab