Petugas dari Stasiun Meteorologi Maritim Tanjung Emas Semarang memeriksa alat tekanan angin di Kawasan Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Kamis (9/12).
- Tradisi Resik-Resik Candi Gedongsongo
- Pembagian Sembako di Tengah Laut
- Kota Semarang Gelap Gulita
Baca Juga
Menurut data BMKG secara klimatologis, musim pertumbuhan siklon tropis di Belahan Bumi Selatan (BBS) termasuk di sekitar wilayah Indonesia selatan ekuator adalah pada periode bulan November hingga April. Area potensi pertumbuhan siklon tropis di selatan ekuator dekat wilayah Indonesia umumnya terjadi di Samudra Hindia barat daya Lampung hingga selatan Nusa Tenggara Timur dan perairan utara Australia.
- Tahun 2024, Lomba Tujuh Belas Agustusan Dimulai Lebih Awal
- Bermain Air Di Tepi Perlintasan Kereta Tanpa Palang Pintu
- Donor Darah Plasma di Polrestabes Semarang