Sejumlah orang melakukan pengibaran bendera merah putih untuk peringati Hari Nelayan Nasional di Muara Sungai Banjir Kanal Timur Semarang, Rabu (6/4). Peringatan Hari Nelayan Nasional telah ditetapkan pada tahun 1960.
Hari Nelayan Nasional diperingati untuk mengapresiasi jasa para nelayan Indonesia dalam upaya pemenuhan kebutuhan protein dan gizi bagi seluruh lapisan masyarakat Indonesia.
- Warga Binaan Lapas Permisan Nusakambangan membatik
- Boyolali Pastikan Wisatawan Nyaman Di Liburan Dan Aman Di Waduk Cengklik
- Sinergitas Bagi Masyarakat, TNI Polri Mengadakan Bakti Sosial
Baca Juga
- Penadah 19 Mobil Curian Berikut Barang Bukti Dipampang Di Depan Umum
- Perawatan Rutin Rel Kereta Api Di Kota Semarang
- Polres Purbalingga Berkarya, Wujudkan Swasembada Pangan