Tidak diragukan lagi, seluruh Tokoh Agama di Desa Kalikondang, Kecamatan Demak Kota mendukung penuh pelaksanaan TMMD Reguler ke-105 Kodim 0716/Demak di desa itu.
- Wali Kota Semarang Dampingi Warga Vaksinasi
- Kodim 0728 Wonogiri Dan Masyarakat Desa Semangat Melaksanakan TMMD Sengkuyung Tahap I
- Pakar Lingkungan UNS : Waspadai Peningkatan Limbah Pakaian
Baca Juga
"Kami sangat mengapresiasi dengan dukungan penuh para tokoh agama dan tokoh masyarakat lainnya yang mendukung sepenuhnya pelaksanaan TMMD di Kalikondang. Dukungan itu tidak hanya moral melainkan juga sumbangsih tenaga dan pemikiran," ungkap Pasiter Kodim 0716/Demak, Kapten Inf. Mulyadi,
Sekedar diketahui, salah satu dukungan tokoh agama di TMMD Kalikondang adalah dari pengasuh Pondok Pesantren "Sabilul Huda" Desa Kalikondang. Sejak di Pra TMMD, sejumlah Santri Pondok Pesantren "Sabilul Huda" ikut dilibatkan bekerja di sejumlah pekerjaan fisik. Dan direncanakan mereka akan ikut membantu hingga TMMD usai.
- Dinas Perdagangan Bakal Sulap Pasar Rejosari
- Komunitas DATA dan PMI Solo Gelar Skrining Donor Plasma Konvalesen
- Puluhan Bangunan Liar Dekat PG Sragi Pemalang Dibongkar Diduga untuk Prostitusi