Umat Hindu melakukan doa saat perayaan hari raya kuningan di Pura Agung Giri Natha, Kawasan Jalan Sumbing Semarang, Minggu (20/11). Hari raya Kuningan adalah hari raya yang dirayakan umat Hindu lewat sepuluh hari setelah hari raya Galungan. Kata Kuningan memiliki makna "kauningan" yang artinya mencapai peningkatan spiritual dengan cara introspeksi agar terhindar dari mara bahaya. [R]
- Pembacaan Doa Nisfu Sya'ban
- Kirab Laksamana Cheng Ho Di Semarang: Meriah Dan Semarak
- Jalan Memutar
Baca Juga
- Meriah: Tradisi Penyambutan dan Penghormatan Kepada Pejabat Kapolres Tegal Kota
- Hulu Migas Siapkan Tabung Oksigen Untuk Penanggulangan Covid-19
- Kerahkan Personel Instansi Dan Dinasnya Dengan Kekuatan Penuh, Purbalingga Melaju Rayakan Hari Jadinya