Warga mengikuti tradisi sadranan mengawali proses panen di lereng Gunung Sindoro, di Desa Mranggen Tengah , Kecamatan Bansari, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, Jumat (29/7).
- Perawatan Solar Cell
- Mobil Google Maps Perbarui Navigasi
- Kedatangan Bhikku Thudong Disambut Meriah Warga Semarang
Baca Juga
Dalam tradisi ini, Warga mendoakan tembakau dari bumi Kabupaten Temanggung yang terhampar dari Gunung Sumbing, Sindoro dan Prau, dan seluruh lahan persawahan di Kabupaten Temanggung, Pada musim tembakau tahun ini betul-betul menjadi rezeki yang berkah dengan harga yang mahal, untuk kesejahteraan petani di seluruh Kabupaten Temanggung.
- Rukma Setyabudi Serahkan Berkas Formulir Pilkada Jawa Tengah
- Cuaca dan Suhu Panas di Kota Semarang
- KRI Soeharso Pasok Tabung Oksigen