Sebanyak 500 bungkus nasi dibagikan oleh personil Kompi 4 Batalyon C Pelopor Bersama TNI dan Personil Polres Purworejo kepada warga setempat terdampak Covid-19, Jumat (29/5).
- Kapolres Salatiga Imbau Jajaran Ambil Langkah Preemtif dan Preventif Hadapi Titik Kerawanan
- BCA Melalui PMI Solo Donasi 40 Tangki Air Bersih
- Program MBG untuk Ibu Hamil dan Balita, PLKB Punya Tugas Baru
Baca Juga
Melihat situasi ini Kompi 4 Batalyon C Pelopor Satuan Brimob Polda Jateng bekerja sama dengan Yonmek 412 Raider, Kodim 0708 Purworejo dan Polres Purworejo, mendirikan dapur lapangan "TNI-Polri peduli Covid19" bertempat di halaman kantor Satlantas Polres Purworejo.
Komandan Kompi (Danki) 4 Batalyon C Pelopor AKP Dwi Kristiawan yang turun langsung ke lapangan.
Hari ini kita bekerja sama dengan TNI dan Polres Purworejo untuk mendirikan dampur lapangan TNI-Polri Peduli Covid19, yang bertujuan untuk membantu saudara-saudara kita yang sedang terdampak pandemi ini, dengan membagikan nasi bungkus sebanyak 500 bungkus, diharapkan ini bisa membantu meringankan beban sehari-hari akibar pandemi ini," tegas Danki 4 Batalyon C Pelopor AKP Dwi S
Sedianya, kegiatan ini juga akan dilaksanakan di beberapa tempat lagi di Jawa Tengan, selama pandemi ini masih melanda.
- PPKM Darurat Diperpanjang, Aparat TNI dan Polri Di Mranggen Gelar Operasi Pembatasan Aktivitas Warga
- Tak Ada Penyekatan, Jelang Malam Pergantian Tahun Polres Salatiga Pastikan Lalin Dialihkan
- Prabowo ingin Wujudkan Negara Swasembada Pangan