Satpol PP Kota Salatiga memetakan empat titik longsor selama musim penghujan saat ini.
- Emoh Kecolongan, Karutan Kelas IIB Salatiga Sidak Blok Tahanan
- Sampaikan Bela Sungkawa Peristiwa Laka KA di Cicalengka, Siswa SD Gayam 5 Datangi Stasiun Sukoharjo
- CLA Group Rangkul Empat Pelaku Usaha Kecil di Semarang
Baca Juga
Satpol PP Kota Salatiga memetakan empat titik longsor selama musim penghujan saat ini.
Kepala Satpol PP Kota Salatiga Agung Nugroho mengatakan, pihaknya telah memetakan daerah rawan bencana.
"Titik longsor di Salatiga yakni di Kelurahan Kutowinangun, Kelurahan Kumpulrejo, Kelurahan Gendongan dan Kelurahan Sidorejo Kidul," kata Agung Nugroho, Kamis (5/11/2020).
Sedangkan, titik rawan pohon tumbang ada di Kelurahan Kutowinangun Lor, Kelurahan Mangunsari dan Kelurahan Kutowinangun Kidul.
Pemeta!an tersebut, diakuinya berdasarkan laporan kejadian tahun lalu dari pihak kelurahan.
Sejauh ini, langkah antisipasi yang dilakukan Satpol PP saat memasuki musim penghujan melakukan patroli wilayah sekaligus memetakan wilayah rawan bencana.
"Sekaligus kami mensosialisasikan penerapan prokes pencegahan Covid-19," imbuhnya.
- Kapolres Sukoharjo Pastikan Kelengkapan Sarpras TK Kemala Bhayangkari 93 Grogol
- Resmi Dilantik, IPNU IPPNU Batang Berkomitmen Cegah Kenakalan Remaja
- Desa Smart Village Menyulap Minyak Goreng Sisa Jadi Lilin Aroma Terapi