Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, membentuk satgas oksigen untuk memastikan suplai oksigen tetap aman.
DAERAH
Proyek PLTSa Jatibarang Akan Dilelang Akhir Tahun
Pemerintah Kota Semarang sedang terus melengkapi konsep perencanaan proyek Pembangkit LIstrik Tenaga Sampah (PLTSa) Jatibarang.
Pusat Perdagangan Salatiga Ditutup Dari Titik Patung Jenderal Soedirman
Pusat perdagangan Kota Salatiga ditutup dengan pemasangan barikade sejak pintu masuk tepat di patung Jenderal Sudirman (Jensud), Senin...
Wali Kota Semarang Bentuk Tim Pemulasaran Jenazah Untuk Tangani Jenazah Warga Isoman
Adanya kasus kematian warga yang melakukan isolasi mandiri Covid-19 di rumah menimbulkan persoalan lain di Kota Semarang.
Pertanggungjawaban APBD Salatiga Tahun 2020 Disetujui DPRD
Raperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Kota Salatiga Tahun Anggaran 2020 dapat disetujui untuk ditetapkan menjadi Peraturan Daerah.
Tiga Hari PPKM Mikro Darurat, 1.706 Pelanggar Terjaring Operasi Yustisi
Selama tiga hari PPKM Mikro Darurat di Jawa Tengah, sudah sebanyak 1.706 pelanggar yang terjaring operasi yustisi PPKM Mikro Darurat.
Polres Purbalingga Luncurkan Kampung Tangguh Bersih Narkoba Di Desa Kajongan
Polres Purbalingga meresmikan Kampung Tangguh Bersih Narkoba di Desa Kajongan, Kecamatan Bojongsari, Kabupaten Purbalingga. Kampung...
PKL Melayani Pembeli Makan Di Tempat, Warung Disemprot Damkar
Penegakan perda oleh Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Semarang terus dilakukan.
Swalayan ADA Siliwangi Disegel dan Disemprot Damkar
Penerapan PPKM Darurat Jawa Bali masuk hari ketiga sudah lebih dari 10 tempat usaha yang ada di Kota Semarang yang disegel.
Bupati Purbalingga : PPKM Darurat Jangan Sampai Sia-Sia
Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat yang berlangsung mulai tanggal 3 sampai dengan 20 Juli 2021 ini diharapkan...
Napi Terpapar Covid-19, Rutan Kelas IIB Salatiga Rutin Lakukan Penyemprotan Disinfektan
Usai diketahui dua narapidana (napi) nya terpapar Covid-19, pihak Rutan Kelas IIB Salatiga bergerak cepat dengan melakukan penyemprotan...
PPKM Darurat, Objek Wisata Di Kebumen Tutup Sementara
Selama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat warga wajib menahan diri untuk tetap berada di rumah jika tidak...
Bambang Krebo Minta Pemerintah Lebih Tegas Jalankan PPKM Darurat
Ketua DPRD Jateng, Bambang Kusriyanto, mengajak semua elemen pemerintah serius melaksanakan PPKM Darurat.
PT Jasamarga Solo Ngawi Tambah Fasilitas Di Rest Area KM 519
Untuk meningkatkan pelayanan dan kenyamanan bagi pengguna jalan tol, PT Jasamarga Solo Ngawi (JSN) sebagai pengelola Ruas Jalan Tol...
Gerakan Satu Hari Di Rumah Saja Bikin Salatiga Bagai Kota Mati
Kondisi lengang menyelimuti Salatiga, yang sehari-harinya diwarnai hiruk pikuk masyarakatnya.